Kamis, 22 Maret 2012

Prinsip kegiatan produksi

Pada prinsipnya kegiatan produksi yang dilakukan oleh produsen dalam pendekatannya dibagi menjadi 3 bagian yaitu :


1.Jangka pendek(Short run):
-Waktunya relatif singkat sehingga ada faktor input tetap (fixed input),
-Teknologi yang digunakan tidak berubah (konstan).
-Satu Siklus Produksi dapat diselesaikan.


2.Jangka panjang (Long run):
-Tidak ada input tetap lagi ,hanya input variabel (variable input) saja yang ada,TeknologiKonstan.



3.Jangka sangat panjang (Very ong run):
-Teknologi berubah dan biasanya tidak hanya membicarakan satu fungsi produksi saja.

sumber:
nuhfil.lecture.ub.ac.id/files/2009/03/mikro-5-perilaku-produsen-nuhfil.pdf

0 komentar:

Posting Komentar